Tuesday 26 January 2016

Tips Mudah Memutihkan Kulit Ketiak Secara Alami



Memutihkan ketika dapat kita lakukan dengan banyak cara, ada yang langsung dapat ke klinik kecantikan atau adapula yang menggunakan bahan alami. Untuk mendapatkan ketiak yang putih dan bersih anda harus melakukan perawatan secara rutin, hal ini dikarenakan perawatn yang anda lakukan tidak akan memberikan hasil yang instan, melainkan melalui proses selama beberapa hari atau bahkan beberapa minggu, untuk itu anda harus melakukan perawatan secara rutin dan teratur.

Bagi seorang wanita memiliki ketiak yang hitam memang salah satu masalah yang serius, ketika hitam membuat wanita menjadi tidak percaya diri, terlebih ketika harus memakai pakaian tanpa lengan. Ketiak hitam sendiri bisa disebabkan oleh anda sendiri seperti gaya hidup dan lain sebagainya.

Namun bagi anda yang memiliki ketiak hitam anda tak perlu resah, ada beberapa cara alami yang bisa anda lakukan untuk memutihkan ketiak anda. Bagi anda yang memiliki uang yang lebih mungkin anda bisa membeli krim atau datag langlung ke klinik kecantikan untuk memutihkan ketiak anda. Namun bagi anda yang memiliki kantong pas-pasan, cara alami akan menjadi solusi yang terbaik, terlebih cara alami lebih aman karena menggunakan bahan alami yang jauh dari campuran bahan kimia.

Nah ladies sebelum kita membahas tentang bagaimana cara memutihkan ketiak. 

Cara alami memutihkan ketiak hitam

1. Memutihkan ketiak dengan mentimun

Mentimun merupakan salah satu sayuran yang memiliki banyak kandungan air. Mentimun mampu membantu melembabkan kulit dan mencerahkan kulit. Nah dalam hal ini mentimun bisa kita manfaatkan untuk mencerahkan ketiak. Cara menggunakan mentimun inipun sangat mudah, iris tipis-tipis mentimun kemudian anda gosokan atau tempelkan pada ketiak, lakukan cara ini secara rutin hingga ketiak anda menjadi putih dan cerah.

2. Memutihkan ketiak menggunakan kunyit

Kunyit merupakan salah satu rempah-rempah yang memiliki banyak sekali manfaat. Kunyit bermanfaat untuk kecantikan kulit wajah, kunyit juga bermanfaat untuk mencerahkan ketiak. Caranya yaitu anda campur bubuk kunyit dengan sedikit air hingga berbentuk seperti pasta, setelah itu anda gosokan pada kulit ketiak dan diamkan selama kurang lebih 20 menit baru anda bersihkan dengan air. Lakukan cara ini sehari sekali untuk mendapatkan hasil yang maksimal.

3. Lemon

Lemon merupakan buah yang sangat baik untuk memutihkan ketiak yang hitam. Lemon mengandung lemonin yang mampu mencerahkan kelit sehingga sangat baik dan efektif untuk mencerahkan ketiak yang hitam. Caranya yaitu anda haluskan lemon kemudian anda gosoan dan oleskan pada ketiak diamkan selama 15 menit baru anda bilas dengan air hingga bersih.

4. Memutihkan ketiak dengan gula

Seperti yang telah kami singgung diawal tadi, gula dapat mencegah ketiak hitam. Selain mencegah gula juga dapat mengatasi ketiak yang hitam. Anda bisa menggunakan gula sebagai scrub, gula tersebut akan mengangkat sel kulit mati penyebab ketiak hitam. Campurkan gula dengan sedikit air dan gosokan pada ketiak anda.

5. Memutihkan ketiak dengan pasta gigi

Pasta gigi juga dapat menjadi alternatif untuk mencerahkan ketiak. Caranyapun sangat mudah anda tinggal oleskan pasta gigi pada ketiak sambil anda gosok-gosokan dan diamkan selama kurang lebih 10 menit. Setelah itu anda bersihkan hingga bersih.

6. Memutihkan ketiak dengan kentang

Kentang sering digunanakan sebagai masker pencerah kulit wajah. Kentang memiliki banyak manfaat untuk kecantikan. Dalam hal ini kentang juga dapat mencerahkan ketiak. Caranyapun snagat mudah sekali. Anda parut kasar kentang, kemudian anda gosokan pada ketiak dan diamkan selama 10 menit sebelum anda bersihkan.

7. Memutihkan ketiak dengan minyak zaitun

Minyak zaitun salah satu bahan alami yang sering digunakan untuk perawatan kecantikan. Minyak zait bermanfaat untuk kulit wajah. Dalam hal ini minyak zaitun juga dapat kita manfaatkan untuk memutihkan ketiak yang hitam, caranya yaitu anda campurkan minyak zaitun dengan air jeruk nipis setelah itu anda oleskan pada ketiak dan diamkan selama kurang lebih 10 menit baru anda bersihkan dengan air bersih.

8. Memutihkan ketiak dengan madu dan mentimun

Seperti yang telah kita bahas pada poin sebelumny jika madu dan mentimun dapat memutihkan ketiak. Nah jika kedua bahan ini kita kombinasikan tentu akan memberikan hasil yang lebih maksimal. Haluskan mentimun kemudian anda campur dengan beberapa tetes madu, oleskan pada ketiak anda dan diamkan selama beberapa menit. Setelah itu basuh ketiak dengan air hangat.

9. Memutihkan ketiak dengan cuka dan baking soda

Cara berikutnya yaitu anda siapkan 3 makan cuka putih dan 2 sendok makan baking soda. Campurkan keduanya hingga rata dan mengental baru anda oleskan pada ketiak anda, diamkan selama kurang lebih 15 menit setelah itu anda basuh dengan air hangat.

10. Memutihkan ketiak menggunakan susu dan yougurt

Susu dan yougurt memang sudah terbukti dapat mencerahkan kulit, begitu juga dengan kulit ketiak. Anda siapkan 3 sendok makan susu dan 2 sendok makan yougort. Campurkan keduanya dan oleskan pada ketiak, diamkan selama 15 menit setelah itu basuh dengan air hangat, lakukan cara ini 2-3 kali dalam seminggu.

11. Memutihkan ketiak dengan pepaya

Kita semua tahu jika masker pepaya mampu membuat kulit menjadi putih, nah bagaimana jika masker pepaya kita gunakan pada ketiak, tentu hasilnya akan sama, ketiak akan menjadi putih dan cantik. Haluskan ketiak dan campur dengan sedikit madu, oleskan pada ketiak dan diamkan selam akurang lebuh 15 menit, basuh dengan air hangat hingga bersih.

12. Memutihkan ketiak dengan kulit jeruk

Cara berikutnya yaitu memutihkan ketiak dengan kulit jeruk. Kulit jeruk yang selama ini kita anggap sampah ternyata baik untuk mencerahkan ketiak. Keringkan kulit keruk hingga kering, kemudian anda haluskan dan anda campur dengan susu dan juga air mawar. Gunakan ramuan tersebut sebagai scrube di ketiak anda, diamkan selama 15 menit dan basuh dengan air dingin.

14. Memutihkan ketiak dengan tepung beras dan cuka

Campurkan tepung beras dengan cuka hingga berbentuk seperti pasta. Oleskan campuran tepung beras dan cuka tersebut pada ketiak setelah anda mandi, diamkan hingga mengering setelah itu anda bilas dengan air hangat.

15. Memutihkan ketiak mengggunakan bengkoang

Bengkoang merupakan salah satu bahan alami untuk memutihkan kulit wajah. Nah bengkoang juga dapat memutihkan ketiak yang hitam. Parut bengkoang hingga lembut, setelah itu anda oleskan pada ketiak anda dan diamkan selama 20 menit baru anda bilas dengan air hingga bersih. (Baca juga : Manfaat dan cara membuat masker bengkoang)

16. Memutihkan ketiak dengan kapur sirih dan jeruk nipis

Bahan alami berikutnya adalah kapur sirih dan jeruk nipis. Campurkan perasan air jeruk nipis dengan kapur sirih hingga berbentuk seperti pasta. Oleskan campuran tersebut pada ketiak sehari 2 kali setelah mandi. Diamkan selama 20 menit baru anad bilas hingga bersih.

17. Memutihkan ketiak menggunakan minyak kelapa

Minyak kelapa juga mampu mencerahkan ketiak. Minyak kelapa mengandung vitamin E yang sangat baik untuk kecantikan kulit. Oleskan minyak kelapa murni pada ketiak anda, diamkan hingga meresap, kemudian anda bilas dengan air hingga bersih.

18. Timun dan kunyit

Campuran dari timun dan kunyit juga sangat ampuh untuk mencerahkan kulit ketiak. Haluskan dan campurkan kedua bahan tersebut setelah itu anda oleskan pada ketiak, diamkan selama kurang lebih 10 menit, dan basuh dengan air hingga bersih.

Demikianlah 18 cara alami untuk memutihkan ketiak yang hitam. Cara diatas sudah terbukti ampuh dan sudah banyak yang menggunakan cara diatas. Semoga dengan cara diatas, ketiak anda akan menjadi putih dan cantik. Terimakasih.
Tips Mudah Memutihkan Kulit Ketiak Secara Alami Rating: 4.5 Diposkan Oleh: Unknown